5 langkah Mudah Membuat Widget Sosmed Melayang Keren Di Blog


Cara Membuat Widget Sosmed Melayang - Membuat widget sosial media diblog adalah hal yang tidak boleh kita lupakan, pasalnya ketika pembaca tertarik dengan apa yang kita tulis diblog maka mereka bisa dengan mudah membagikan artikel sobat ke sosial media kesayangannya.

Secara garis besar Media sosial adalah sebuah media online, pengguna dapat dengan mudah berpartisipasi, berbagi dan menciptakan isi meliputi blog, jejaring sosial, wiki, forum dan dunia virtual. Blog, jejaring sosial dan wiki merupakan bentuk media sosial yang paling umum digunakan oleh orang di seluruh dunia.

Widget merupakan sebuah kumpulan kode yang biasanya kita pasang pada blog atau web, seperti header, sidebar, foter tergantung menurut thema pada blog sobat. dan tentunya sobat sendiri yang menempatkannya.

Apa Itu Widget Sosmed Melayang

dari namanya yang mengandung melayang mungkin beberapa sobat agak di bikin bingung yaa. tapi melayang disini saya artikan sebagai tombol widget yang melayang di blog dan tetap pada tempatnya walau halaman di scroll kebawah..

Dalam artikel ini sobat akan dituntun untuk memasang widget tersebut diblog agar blog sobat bisa dengan mudah dibagikan oleh pengguna yang tertarik dengan apa yang sobat tulis
Baca: Strategi promosi media sosial paling efektif

Keuntungan menggunakan Widget Sosmed di Blog

Hampir semua blog besar yang mempunyai reputasi baik memiliki tombol share di dalam blog. bahkan di setiap artikel di sediakan tombol widget share media sosial agar pembaca yang merasa puas bisa share artikel yang di baca tadi..

dengan tombol ini jelas memberikan keuntungan bagi pembaca dan penulis, si pembaca dengan mudah untuk membagikan artikel tersebut, dan si penulis atau pemilik blog kembajiran pengunjung karena artikelnya sudah di share..

dari penjelasan di atas maka tombol widget sosmed salah satu hal penting yang tidak boleh di abaikan dalam sebuah blog atau website..

Cara memasang Tombol widget sosmed melayang

Nahhh setelah mengetahui pengetiannya mari kita pasang widget yang keren ini di blog kita...
1. silahkan login di blog masing-masing
2. pilih template dan klik "Edit Html"
3. siahkan cari kode </body>, dan letakan script di bawah ini di atasnnya (di atas </body>)


<!-- import Scripts -->
<script src="https://mybloggerlab.com/Scripts/jquery-1.7.1.min.js" type="text/javascript"></script> 
<script src="https://mybloggerlab.com/Scripts/mblsocialbar.js" type="text/javascript"></script>
<div id="scolder">
<script src="https://mbl-flipper-google-blogger.googlecode.com/files/socialflipmin.js" type="text/javascript"></script></div>
<link href="https://mybloggerlab.com/StyleSheet/mblsocialbar.css" rel="stylesheet" type="text/css"></link>

<!-- MBL Social Media Bar For Blogger --> 
<script type="text/javascript">
$(document).ready(function(){
$.mblSocialBar({
items: {
twitter: { url: 'http://www.ijo-gading.com/', text: 'Follow me on twitter' },
facebook: { url: 'http://www.ijo-gading.com/', text: 'Share on facebook' },
rss: { url: 'http://www.ijo-gading.com/', text: 'RSS Feed' },
google: { url: 'http://www.ijo-gading.com/', text: 'Share on google+' },
youtube: { url: 'http://www.ijo-gading.com/', text: 'Profile on youtube' },
orkut: { url: 'http://www.ijo-gading.com/', text: 'Profile on orkut' },
myspace: { url: 'http://www.ijo-gading.com/', text: 'Profile on myspace' },
digg: { url: 'http://www.ijo-gading.com/', text: 'Profile on digg' },
  
},
show: 8,
position: "left",
skin: "clear"
});
  
});
</script>

4. Untuk alamat http://www.ijo-gading.com/ silahkan ganti dengan url sobat masing-maisng
5. simpan perubahan, kemudian reload website anda

setelah melakukan pemasangan widget tersebut cobat sobat test satu per satu apakah tombol bekerja dengan baik.. 

saya harap berjalan dengan sempurna..

demikian lah sudah tutorial saya tentang Cara Membuat Widget Sosmed Melayang Di Blog hari ini..

jika ada pertanyaan silahkan berkomentar yaa..

terus berkarya dan happy blogging


Artikel Terkait Lainnya:

How to style text in Disqus comments:
  • To write a bold letter please use <strong></strong> or <b></b>.
  • To write a italic letter please use <em></em> or <i></i>.
  • To write a underline letter please use <u></u>.
  • To write a strikethrought letter please use <strike></strike>.
  • To write HTML code, please use <code></code> or <pre></pre> or <pre><code></code></pre>.
    And use parse tool below to easy get the style.
Show Parser Hide Parser